Cara Mudah Membuat Daftar Isi Sesuai Label / Kategori

Ada beberapa cara untuk membuat daftar isi atau Table Of Content (TOC) yaitu ada yang disimpan di sidebar atau dipostingan, ada yang berdasarkan label atau  tanggal posting dll.. 
Membuat daftar isi di blog tujuannya untuk memudahkan pengunjung mencari artikel/materi yang dibutuhkan, tentu ini sebagai salah satu bentuk pelayanan prima bagi pengunjung, apalagi jika artikelnya sudah banyak.

Langkah-langkahnya sbb:
  1. Login dulu  ke    http://www.blogger.com/ 
  2. Kemudian buat sebuah Entri Baru dan pilih Edit HTML. atau kalau biasa pake Windows Live Writer (WLW) gunakan modus Source atau Sumber.
  3. Berilah judul, misalnya: Daftar Isi Berdasarkan Label.
  4. Copy Paste script dibawah ini dan ganti nama http://webeson.blogspot.com/ dengan nama Blog anda :
    <script style="text/javascript" src="http://saungweb.googlecode.com/files/TOCcategory.js"> </script>
    <script src="http://webeson.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>
  5. Setelah di-paste, klik Terbitkan Entri atau publish dan lihat hasilnya
  6. Kalau artikelnya sudah banyak bisa ditambah fungsi scrol yang di pasang sebelum code no. 4 , sehingga lengkapnya akan seperti ini : (Kode warna BIRU silahkan sesuaikan, kalaupun mau dihapus juga silahkan) :
    <div style="overflow:auto; border: 1px solid #CCC; margin: auto; padding: 3px; width: 95%; height: 400px; background-color: none; text-align: left;">
    <p align="center">
    <font size="4">Daftar Isi Blog Berdasarkan Label / Category</font></p>

    <script style="text/javascript" src="http://saungweb.googlecode.com/files/TOCcategory.js"></script>
    <script src="http://webeson.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>
    </div>
  7. Langkah selanjutnya tinggal buat link yg menuju ke postingan ini  dan  bisa disimpan di navbar menu atau di sidebar dll, contoh linknya :
<a href='http://webeson.blogspot.com/2012/10/daftar-isi-berdasarkan-label.htmll' target='_blank'>Daftar Isi Berdasarkan Label </a>
Selamat mencoba semoga berhasil.

Sumber : http://saungweb.blogspot.com/

Kalau manfaat, jangan lupa dishare...
Artikel Cara Mudah Membuat Daftar Isi Sesuai Label / Kategori ini Anda baca di webeson.blogspot.com Jika Anda merasa artikel ini bermanfaat, jangan lupa kasih komentar.

Terimakasih atas kunjungan Anda. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar. Silahkan baca Posting Meranik Lainnya di bawah ini dan jangan lupa berkunjung kembali
Flag Counter

  ©webeson - All Rights Reserved.

Template by Dicas Blogger | Top